Selasa, 22 Oktober 2013

Harga Hp Nokia Lumia 920 April 2013

Specification and Price - Kali ini saya akan mencoba untuk memberikan sebuah informasi mengenai harga handphone yang mungkin sedang kalian cari dengan kata kunci Harga Hp Nokia Lumia 920 April 2013. Meninggalkan MeeGo dan menggandeng Microsoft untuk membawa Operating System baru membuat Nokia siap kembali ke dalam kancah industri telekomunikasi. Dengan Windows Phone 8 yang resmi dirilis tahun lalu, Nokia melepas berbagai tipe handphone untuk konsumen loyal juga konsumen baru mereka. Dengan mempercayakan prosesor kepada Qualcomm MSM8960 Snapdragon Dual-core berkekuatan 1.5 GHz, Nokia Lumia 920 adalah salah satu pejuang terdepannya. Sejak dirilis untuk konsumen pada tanggal 29 Oktober 2012 silam, Windows Phone 8 mulai banyak digunakan di berbagai perangkat telekomunikasi seperti smartphone dan tablet. Didesain secara berbeda dari Windows Mobile sebelumnya, Microsoft memperkenalkan desain antar muka Metro yang menghadirkan Live Tiles pada halaman awal. Akses berbagai shortcut untuk aplikasi dan fitur lainnya secara mudah, dengan jari Anda langsung pada halaman muka. Ubah ukuran Live Tile dengan tiga buah ukuran yang Anda inginkan, sesuai dengan selera. Tidak hanya ukuran, Anda juga dapat menyesuaikan warna Live Tile yang terdapat di dalam handphone agar sesuai dengan suasana mood Anda hari ini.

Nokia Lumia 920 hadir dengan dimensi 13.0 x 7.08 x 1.07 cm dan berat 0.185 kg yang membuatnya sedikit lebih besar serta lebih berat dibandingkan dengan pendahulunya, Nokia Lumia 900. Handphone ini memiliki penampang layar seluas 4.5 inci dengan kerapatan 720 x 1280 piksel berkedalaman 16 juta warna. Dilengkapi pula dengan teknologi PureMotion HD+ dan Nokia ClearBlack. Layar berteknologi IPS TFT kapasitif ini dilindungi oleh Corning Gorilla Glass 2 sehingga layar tidak akan tergores dengan mudah.Lensa Carl Zeiss masih setia menemani kamera Nokia Lumia 920 dengan kekuatan 8 MP ditemani oleh LED flash serta memiliki fitur autofokus, optical image stabilization, juga teknologi PureView. Nokia Lumia 920 juga menyematkan kamera kedua dengan besaran 1.3 MP yang dapat digunakan untuk mengambil gambar serta video call. Semua hasil gambar dan video tersebut dapat disimpan ke dalam memori internal sebesar 32 GB. Apabila Anda rasa tidak mencukupi, cukup sinkronisasikan Nokia Lumia Anda dengan SkyDrive yang memberikan Anda kapasitas penyimpanan hingga 7 GB secara gratis.
Hp Nokia Lumia 920

Berikut ini adalah Harga Hp Nokia Lumia 920 April 2013 yang akan saya berikan, langsung saja kita lihat bersama-sama dibawah ini. Baca Juga Harga Hp Nokia C2-03 Dual GSM Maret 2013

Spesifikasi Hp Nokia Lumia 920 April 2013
Ukuran (L x W x H cm) 13.03 x 7.08 x 1.07 cm
Berat (kg) 0.185 kg
Warna Hitam
Ukuran Layar (in) 4.5
RAM 1
Kapasitas Penyimpanan 32
Kecepatan CPU 1.50
Megapiksel 8.0
Sistem Operasi Windows
Fitur Tampilan HD
Fitur GSM|Music Player|Email|Touchscreen|GPS|Dual Core|Image Stabilization|MP3|Internet Ready
Garansi produk 1 Tahun Garansi (Spare-part & Servis)
Input USB
Output 3.5mm jack|USB
Koneksi Nirkabel Near Field Communication (NFC)|Bluetooth|WiFi|EDGE|3G
Tipe Grafis Adreno 225
Kamera Belakang 8 MP
Kamera Depan 1.3 MP
Resolusi Layar 768x1280
Tipe Baterai Li-Ion
Kapasitas Baterai 2000 mAh
Format Foto JPEG
Format Video MPEG-4
Resolusi Video 1920x1080
Built in Flash Ya
Built in Memory 1 GB RAM
Fitur Kamera Lainnya Geotagging
Tipe Layar IPS LCD
Kedalaman Warna 16 Juta Warna
SIM Micro SIM GSM
Kapasitas Penyimpanan 32 GB
Kecepatan Processor 1.5 GHz
Tipe Processor Qualcomm MSM8960
Sistem Operasi Windows Phone 8
Harga Hp Nokia Lumia 920 April 2013 Rp 6.435.000



Demikian informasi mengenai Harga Hp Nokia Lumia 920 April 2013 yang dapat saya sampaikan.Semoga informasi ini bermanfaat untuk kalian dan jangan lupa untuk selalu mengunjungi Specification and Price agar kalian selalu mendapatkan informasi terbaru dan terlengkap lainnya.

0 komentar:

Posting Komentar